Cara Mudah Untuk Mengunci Akun Fb Sendiri |
Halo teman-teman , terkadang kita memiliki beberapa alasan untuk mengunci akun fb kita sendiri entah karena ingin istirahat sementara dari sosial media ataupun memang ingin menutup akun fb kita.
Karena itu disini saya akan memberikan cara mudah untuk mengunci akun fb kita sendiri , nah berikut caranya , silahkan disimak ya.
1.Login Facebook Anda
Pertama-tama login facebook anda terlebih dahulu yang ingin dikunci.
2.Buka Menu Yang Ada Disamping Tanda Tanya Dikanan
Cara Mudah Untuk Mengunci Akun Fb Sendiri |
Kemudian klik pengaturan.
3.Pilih Tab Linimasa Dan Penandaan
Cara Mudah Untuk Mengunci Akun Fb Sendiri |
4.Edit 2 Opsi Yang Ada Di Linimasa Menjadi Hanya Saya / Only Me
Cara Mudah Untuk Mengunci Akun Fb Sendiri |
Setelah itu semua selesai , sekarang facebook anda sudah tidak bisa dilihat lagi oleh orang lain pada bagian kronologinya / linimasanya.
Baca Juga : Game Online Teramai 2018
Bila anda hanya ingin sementara saja menguncinya , cara mengembalikannya sangat mudah yaitu edit lagi 2 opsi diatas tadi pada langkah ke 4 menjadi teman/publik.
Sekian cara mengunci akun fb milik kita sendiri , bila ada yang kurang dipahami silahkan berkomentar dibawah ini , terima kasih sudah membaci artikel di dhatisy.com.
0 Comments
EmoticonEmoticon