Karakteristik Sistem Operasi Jaringan

Karakter Sistem Operasi Jaringan

Sistem Operasi Jaringan ini sendiri adalah sistem yang berfungsi menangani jaringan. Dan sistem operasi ini memiliki karakteristik yang bermacam-macam yaitu sebagai berikut ini.


Pusat Data Jaringan

Sebagai pusat data jaringan pada komputer server yang dapat mengendalikan sumber daya jaringannya.

Multi User

Bisa diakses oleh user lebih dari satu disaat yang bersamaan.
Stabil

Keamanan Data Yang Bagus

Data yang tersimpan pasti ada dan aman.

Backup Data

Data dapat dibackup , dan datanya juga akan terjamin ada.



Singkat saja tentang sistem operasi , sistem operasi adalah sistem pada suatu gadget yang berfungsi sebagai sistem dasar untuk mengoperasikan gadget tersebut seperti laptop dan android.

Dan sistem operasinya pun bermacam-macam di setiap device seperti pada laptop ada windows dan juga linux , pada mobile ada iOS dan Android.

Urutan Dal MenggunakanSistem Operasi

Seperti contoh diatas , sistem operasi berfungsi sebagai sistem dasar pada perangkat keras agar pengguna bisa menggunakan aplikasi.

Kamu juga bisa menonton video dibawah ini yang membahas sistem operasi bila masih kurang mengerti.

0 Comments


EmoticonEmoticon